Kadar Hambat Minimum (KHM) digunakan untuk menghambat pertumbuhan suatu mikroorganisme. Anti mikroba dapat meningkatkan aktivitasnya dari bakteriostatik menjadi bakteriosid, apabila kadar anti mikrobanya ditingkatkan lebih besar dari Minimum Inhibitory Concentration (MIC) tersebut. Suatu anti mikroba, menunjukkan toksisitas yangselektif missal, obat lebih beraksi terhadap mikroorganisme/ obat pada reaksi biokimia penting dalam sel parasit lebih unggul daripada pengaruhnya terhadap selhospes serta karena struktur sel mikroorganisme berbeda dengan struktur selmanusia / hospescinamis. Aplikasi KHM dalam bidang farmasi adalah pada penentuan dosis, untuk melihatsensitifitas antibiotic pada suatu bakteri. Tidak ada bakteri yang tumbuh karena konsentrasi antibiotic tinggi. Pembuatan medium yang kurang tepat dapat menjadi faktor tidak tersebarnya antibiotik dengan baik untuk membentuk zona bening. Zona bening adalah daerah dimana tidak terdapat mikroba yang tumbuh karena